Ustad Zacky Mirza Beli Moge Bersejarah Mendiang Uje, Ini Spesifikasinya

Ahyan Putra - Sabtu, 2 Mei 2020 | 17:05 WIB

Ustad Zacky Mirza Beli Moge Bersejarah Mendiang Uje (Ahyan Putra - )

Moge berwarna hijau ini bermerek Kawasaki ER-6n dengan mesin 650 cc.

Motor sport itu resmi masuk pasar Indonesia pada akhir tahun 2011.

Berikut spesifikasi lengkapnya:

Mesin: Tipe 4 - Langkah, 2 silinder sejajar
Maksimum Power: 53kW (72.1 PS) / 8.500 RPM
Torsi Maksimum: 64 N.m (6.5 kgf.m) / 7.000 RPM
Diameter x Langkah: 83 x 60 mm
Volume Silinder: 649 cc
Valve System: DOHC 8 Valve
Rem Depan: Rem Cakram Twin Port
Rem Belakang: Rem Cakram Twin Port
Ban Depan: 120 / 70ZR17M / C (58W)
Ban Belakang: 160 / 60ZR17M / C (69W)
Panjang x Lebar x Tinggi: 2.100 mm x 770 mm x 1.110 mm
Jarak Poros Roda: 1.410 mm
Jarak ke Tanah: 130 mm
Berat: 204 kg
Kapasitas Bensin: 16 Liter
Trail" 110 mm

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

ALHAMDULILAH.. . . AKHIRNYA BISA BERBUAT SEDIKIT UNTUK MEMAJUKAN PESANTREN ALMARHUM UJE . . . Makasi buat Umi Tatu, Ustadz Aswan, @abidzar73, @_ummi_pipik_ dan seluruh keluarga besar Almarhum UJE, yang uda percayain ane wat ngelanjutin ngerawat & ngejaga motor almarhum UJE... . . . @uje_fans_club @uje.loverss @ujelovers199 @ujeloverss @ujeloverss12 @uje_fans @fans_ustad_jefri @damai_tvone @cahayahatiinews @tvonenews @officialinewstv @ustadku.tv @officialmnctv @zackymirza_distro @globaltv @antv_official @kompascom @sctv @officialrcti @indosiar @kompastv @langitrtv @faizsumarno @degijenifer @chintatanjung @hivo_hijrahvoice @Aroz_hivo @Aher_hivo @dins_vac_hivo @zahra_hivo @Abhy_Hivo @muhaemin_hivo @Awil33 @rzkiypr @agym_99 @chintatanjung @3mirza_ @rizkylutfiansyah @hivo_hijrahvoice @zylian_entertainment.official @udjae_ikutinallahaja . . . . #uje #ujeloverss #ujelovers #hijrahyuk #hikmahkehidupan #zackymirza #dakwahmillenial #ceramahviral #trendingnow #dakwahviral #islamdamai #catatanhijrah #kajianhijrah #hijrahstory #kalamhijrah #muslimahhijrahid #pemudahijrah #adihidayat #pemudahijrahbandung #motivasihijrahindonesia #mediadakwah #ayohijrah #sholawatyuk

A post shared by Achmad Zacky Mirza (@zackymirza_) on