Tampan dan Berani, BMW R100 GS Berganti Tampang Jadi Scrambler

Fedrick Wahyu - Jumat, 13 Maret 2020 | 17:30 WIB

BMW R100GS Scrambler (Fedrick Wahyu - )

Memberi kesan rapi, sistem kelistrikan ditata ulang dan disembunyikan di bawah jok.

(Baca Juga: Manisnya BMW R90 Bergaya Cafe Racer Klasik Dengan Bodi Mengilap)

Urusan kaki-kaki, Wilbers Suspension menjadi penyangga bagian belakang dan garpu depan mendapat upgrade internal dari Wilbers juga.

Woidwerk
Kaki-kaki dapat upgrade dari Wilbers

Kemudian kedua pelek dibalut dengan ban Continental TKC80 dan dipasangkan dengan kaliper Spiegler empat piston di depan.

Sektor mesin mendapat rebuilt termasuk dua karburator Bing-nya yang sekarang mendapat velocity stack.

Tak ketinggalan exhaust system kustom dari Hattech yang dibuat secara handmade dan terpasang di samping kiri motor.

Woidwerk
Istimewa banget BMW R100GS ini