Lampu Depan Tipe LED di Motor Ternyata Bisa Disetel, Begini Caranya

Muhammad Farhan - Rabu, 4 Maret 2020 | 16:40 WIB

Ilustrasi Lampu LED Honda Scoopy (Muhammad Farhan - )

"Agar hasil maksimal, setel dengan kondisi lampu on dan arahkan motor ke depan tembok dengan jarak 2 meter," jelas Topik.

Jika sinar lampu terlalu rendah malah jalanan jadi kurang terlihat, sedangkan kalau terlalu tinggi dapat menyilaukan pengendara dari lawan arah.

Makanya sinar lampu motor harus pas.

Disarankan setelah lakukan penyetalan arah sinar lampu segera lakukan pengetesan jalan dan pastikan posisi sinarnya sudah dirasa pas.