Toyota All New Rush TRD Tampil Beda Nekat Main Gaya Static Stance

Aditya Pradifta - Selasa, 18 Februari 2020 | 11:35 WIB

Toyota All New Rush TRD dimodifikasi jadi pendek (Aditya Pradifta - )

"Enggak terlalu suka soalnya kalau krom terlalu banyak, kesannya kaya mobil orang tua banget hahaha...Makanya dipasangin garnish doff," terang Marvel.

Aditya Pradifta
Dual tail pipe muffler lansiran Tanabe
Ubahan simpel di buritan juga bikin mobil terlihat beda dengan adanya dual tail pipe muffler dari Tanabe.

Aditya Pradifta
Tampilan depan, samping, dan belakang All New Rush tampqk keren
Data modifikasi

Toyota All New Rush 2019
- Velg GAT Toscana 18 inci lebar 8-9 inci ET 33
- Ban Accelera PHi-R 235/40 R18 (depan)
- Ban Accelera PHi-R  245/40 R18 (belakang)
- List garnish black doff lampu depan belakang by JSL
- Shockbreaker Monroe Magnum
- Coil spring Jamex
- Dual tail pipe muffler Tanabe
- Hella horn
- Subwoofer aktif sony Xplod 10 inch
- Shift knob Sparco Corsa Leather