Tongkrongan Nissan Elgrand ini juga sudah diubah jadi lebih mepet tanah alias lebih ceper.
Resepnya menggunakan pengaturan suspensi udara lansiran AirRunner dengan managemet e-Level.
(Baca Juga: Segini Cicilan All New Honda BeAT di Jawa Tengah, Paling Murah Rp 600 Ribuan!)
Dengan suspensi ini, pelek belakang sampai bisa dibuat 'nyelup' ke dalam fender selain dengan sentuhan camber negatif.
Enggak ketinggalan, pelek juga ikut diganti dengan ukuran 20 inci lebar depan 9,5 inci dan belakang 10,5 inci.
Kemudian dibungkus dengan ban ukuran depan 235/35-20 dan belakang 245/35 R20.
Penasaran bagaimana detailnya, tonton saja video berikut!