Modifikasi Mitsubishi Pajero Sport Lawas Siap Diajak Off-Road Sob!

Hikmawan M Firdaus - Rabu, 29 Januari 2020 | 18:10 WIB

Modifikasi Mitsubishi Pajero Sport yang siap diajak off-road (Hikmawan M Firdaus - )

Jika ingin performa Pajero tetap maksimal, final gear juga harus disesuaikan.

(Baca Juga: Mitsubishi Pajero Sport Hantam Kijang Innova dan Mobil Box di Bali, Harusnya Bisa Dihindari Jika Sopir Lakukan Ini)

Tapi mencari final gear untuk Pajero Sport sesuai kebutuhan bukanlah pekerjaan mudah.

jip.gridoto.com
Melongok ke kolong hampir semuanya masih produk orisinal dari Pajero Sport

Memang, disadari salah satu penghambat paling besar dalam memodifikasi Pajero Sport adalah susahnya mencari aksesori yang sesuai untuk kebutuhan adventure off-road.

Makanya beberapa part sekitar suspensi untuk Pajero Sport ini pun masih dalam proses pemesanan.

Bicara soal mesin, biarpun memakai bahan bakar solar tapi tenaganya mesin masih lebih dari cukup untuk kebutuhan adventure.

(Baca Juga: Mitsubishi Pajero Sport Hantam Kijang Innova dan Mobil Box di Bali, Harusnya Bisa Dihindari Jika Sopir Lakukan Ini)

jip.gridoto.com
Menilik spek pabrikan, mesin turbo diesel commonrail 2.500 cc