Irfan Setiaputra, Dirut Baru Garuda Indonesia Penggemar Mobil Mewah

Dwi Wahyu R. - Kamis, 23 Januari 2020 | 10:47 WIB

Irfan Setiaputra, Dirut Garuda Indonesia (Dwi Wahyu R. - )

Sayangnya, Gridoto.com tidak menemukan informasi apakah mobil itu sudah dijual atau masih dimiliki Irfan Setiaputra hingga saat ini.

Namun, di bawah ini profil ketiga Mercedes-Benz tersebut.

Daimler AG
Mercedes-benz Vito (W638)

(Baca Juga: Ini Dia Pemain-pemain Kunci Penyelundupan Harley-Davidson Lewat Pesawat Garuda Indonesia!)

1. Mercedes-Benz Vito V230 (W638)

Dalam keluarga besar Mercedes-Benz, Vito masuk di klan Light Commercial Van.

Mercedes-Vito generasi pertama (W638) meluncur pada 1996 dan terakhir diproduksi pada 2003.

Mercedes-Benz Vito dibuat sebagai pengganti dari van M-B 100.

Mercedes-Benz Vito (W638) sendiri dijual resmi di Indonesia pada awal tahun 2000-an.

Cuma satu tipe yang dipasarkan APM-nya, yaitu Mercedes-Benz Vito 230 yang pakai mesin bensin 2.300 cc dengan transmisi otomatis 5-speed.