Pembangunan jalan tol Banda Aceh-Sigli, sebutnya, dibagi dalam enam seksi.
Seksi I dengan rute Padang Tiji (Pidie)-Seulimuem (Aceh Besar) sepanjang 12,7 Km, seksi II Seulimuem-Jantho sepanjang 6 Km, seksi III Jantho-Indrapuri sepanjang 16 Km, seksi IV Indrapuri-Blang Bintang sepanjang 14 Km.
Selanjutnya seksi V Blang Bintang-Kuta Baro sepanjang 8 Km dan seksi VI Kuta Baro-Baitussalam sepanjang 5,2 Km.
Artikel ini telah tayang di serambinews.com dengan judul Lebaran Nanti, Tol Blangbintang-Jantho Sudah Bisa Dilintasi Pemudik