(Baca Juga: Belum Dilaunching, Toyota Prius PHEV Sudah Diincar Banyak Pembeli Borongan)
"Jadi kalau konsumen yang mau beli untuk beberapa tipe sudah tidak bisa pilih warna lagi, menyesuaikan dengan stok yang ada," papar pramuniaga Toyota itu lagi.
"Rata-rata sih untuk tipe dengan transmisi otomatis unitnya sudah sold out," tutupnya.
Berikut daftar harga Toyota Avanza terbaru yang berhasil GridOto.com himpun, yang sudah menyesuaikan dengan kenaikan BBN Jakarta per 11 Desember 2019.
Toyota New Avanza
Avanza 1.3 E STD M/T : Rp 192.700.000
Avanza 1.3 E STD A/T : Rp 203.900.000
Avanza 1.3 E M/T : Rp 195.200.000
Avanza 1.3 E A/T : Rp 206.400.000
Avanza 1.3 G M/T : Rp 213.050.000
Avanza 1.3 G A/T : Rp 223.750.000
Avanza 1.5 G M/T : Rp 225.350.000
Toyota New Veloz
1.3 Veloz M/T : Rp 219.750.000
1.3 Veloz A/T : Rp 231.550.000
1.5 Veloz M/T : Rp 231.750.000
1.5 Veloz A/T : Rp 243.550.000