Gelar juara dunianya bersama Yamaha dan Honda adalah pengukir sejarah, pertama kalinya ada pembalap bisa mempertahankan gelarnya setelah pindah pabrikan.
Di 2004, kejadian serupa berhasil dilakukan oleh Valentino Rossi yang melompat dari Honda ke Yamaha dan jadi juara.
7. Mike Hailwood (37 kemenangan)
Hailwood adalah pembalap asal Inggris yang aktif pada tahun 1960-an.
Mike Hailwood meraih 9 gelar juara dunia pada periode tersebut, 4 di antaranya bersama MV Agusta di kelas 500 cc.
Nah, yang gila dari Hailwood bukan saja soal raihannnya di ajang balap motor.
(Baca Juga: Tes F1 Abu Dhabi: Pembalap Indonesia Sean Gelael Tempel Juara Dunia F1 Kimi Raikkonen)
Hailwood juga berkompetisi sebagai pembalap profesional di ajang Formula 1 di periode yang sama saat itu.
6. Casey Stoner (38 kemenangan)