Semakin tinggi abjad yang mengikuti huruf S atau C berarti kualitas oli semakin bagus dan telah memenuhi standar syarat oli sebelumnya.
Misalnya seperti API Service SA, SB, SC, SD, SE, SF, SG, SH, SJ, dan SL, semakin jauh abjadnya berarti grade oli semakin bagus.
Jadi kalau berdasarkan kode ini, kualitas pun bisa terbaca juga karena makin mendekati Z ya lebih bagus sertifikasinya.
Contoh lain bisa melihat foto utama artikel ini, oli Mobil Delvac punya sertifikasi API CK-4 yang tentu lebih baik dari API CJ.
Tapi sekarang memang belum ada sih oli dengan sertifikasi API SZ atau CZ, hehehe...