Kelebihan Karet Wiper Frameless Dibanding Karet Wiper Konvensional

Ryan Fasha - Selasa, 12 November 2019 | 14:00 WIB

karet wiper frame-less banyak digunakan pada mobil sekarang (Ryan Fasha - )

Jadi saat karet wiper mulai usang karena pemakaian, tidak akan merusak dan menggores bagian kaca mobil.

Dibanding dengan tipe konvensional yang masih menggunakan rangka besi.

Bila sudah rusak, bagian besi ini bisa menggores kaca mobil.

ryan/gridoto.com
Karet wiper frame-less

(Baca Juga: Alat Ini Bisa Bikin Karet Wiper Jadi Awet, Cuma Rp 65 ribuan)

"Karena keseluruhannya terbuat dari karet maka tidak akan terjadi karat pada bagian wiper," ungkapnya.

Karet wiper frameless juga memiliki nilai estetika lebih baik dibanding dengan tipe konvensional.

Tampilan yang lebih menawan dan modern membuat karet wiper frameless banyak dipakai pada mobil sekarang.