Ini Bagian Pulley Depan di CVT Motor Matic yang Wajib Diberi Gemuk

Uje - Kamis, 3 Oktober 2019 | 15:40 WIB

got di area pulley depan CVT wajib diberi grease (Uje - )

"Di bagian got pulley depan jangan sampai kering gemuknya, karena bisa bikin macet bushing-nya," lanjut Dody.

"Usahakan misal tiap 5.000 km dicek kondisi gemuknya, apakah sudah kering atau belum," tutup Dody yang buka di Jl. Warakas 7 Gg.8, Tj Priok, Jakarta Utara.

Ingat, jangan sampai tertukar gemuk yang digunakan.