Karena biasanya Mazda RX-7 yang digunakan untuk ajang balap telah melakukan swap engine dengan 2JZ dengan konfigurasi inline 6 silinder atau dengan mesin LS dengan V8-nya.
Namun berkat kerja kerasnya, Parker berhasil menggarap Mazda RX-7nya yang dapat menghasilkan 520 daya kuda.
Walaupun sebenarnya masih bisa ditingkatkan lagi power dari tukang nge-brap ini hingga 600 daya kuda lebih, namun Parker lebih memilih jalan aman dimana menurutnya lebih maksimal penggunaannya.