Dalam tabel tersebut diberitahukan kecepatan laju kendaraan dan jarak minimal dan jarak aman dengan kendaraan lain.
Jika laju kendaraan 30 km/jam, maka jarak minimum dengan kendaraan didepannya sekitar 15-30 meter.
Jika kecepatan 40-100 km/jam maka bisa dilihat pada tabel berikut:
40 km/jam = 20-40 meter dari kendaraan lain
50 km/jam = 25-50 meter dari kendaraan lain
60 km/jam = 40-60 meter dari kendaraan lain
70 km/jam = 50-70 meter dari kendaraan lain
80 km/jam = 60-80 meter dari kendaraan lain
90 km/jam = 70-90 meter dari kendaraan lain
100 km/jam = 80-100 meter dari kendaraan lain