Bikers Harus Tahu! Ini 3 Jalur Kelistrikan Yang Wajib Ada Di Motor

Isal - Selasa, 30 Juli 2019 | 08:15 WIB

Ilustrasi kelistrikan di motor (Isal - )

Sedangkan untuk jalur pengapian jenis DC lumrah ditemui di motor injeksi.

"Sebenarnya hampir mirip dengan yang masih AC, cuma jumlah listrik yang masuk ke koil diatur oleh ECU," jelas Ribut Wahyudi.

"Nah, injector dan fuel pump membutuhkan arus yang stabil yang berasal dari aki (DC)," jelasnya.

2. Jalur Kelistrikan Untuk Penerangan

Untuk jalur kelistrikan penerangan sebenarnya terbagi menjadi dua seperti untuk pengapian.

(Baca Juga: Apa Efeknya Kalau IMU di Honda Monkey Rusak? ABS Tetap Berjalan?)

Nyalanya lampu utama dan senja dibagi menjadi dua jenis yaitu AC dan DC.

"Biasanya ditemukan di motor-motor jadul. Kalau jalur penerangan masih AC, nyalanya lampu utama dan senja mengikuti putaran spul," jelas Ribut Wahyudi.

"Sedangkan DC, lampu atau penarangan sudah mengikuti voltase aki," tambahnya.

Sementara untuk lampu rem dan lampu sein menggunakan aliran listrik DC.

(Baca Juga: Catat! Ini Salah Satu Penyebab yang Bikin Bohlam di Motor Mudah Putus)