LRV Mobil Pertama Yang Melintas di Bulan, Harganya Sekitar Rp 3,69 Triliun

Dia Saputra - Minggu, 21 Juli 2019 | 19:05 WIB

LRV Mobil pertama yag mendarat dibulan (Dia Saputra - )

Motor1.com
Wujud dari Lunar Roving Vehicle

Astronot mengontrol mobil ini menggunakan T-lever sederhana yang dapat digunakan untuk mengontrol belokan, akselerasi, dan pengereman.

LRV memiliki empat ban yang terbuat dari pengembangan logam dan kabel aluminium, tidak menggunakan ban karet yang ada seperti sekarang.

Untuk melewati permukaan bulan LRV dibekali dengan motor listrik DC yang dipasang pada setiap roda yang mana setiap rodanya mampu menghasilkan tenaga 0,25 dk.

(Baca Juga: Enggak Main-main, Ternyata Akrapovic Pakai Robot Buat Ngetes Knalpot Mereka)

Tenaga ini ditransmisikan ke roda melalui gearbox cycloida dengan rasio 80:1 yang kemungkinan LRV mencapai kecepatan 14 km/jam.

Tidak seperti mobil listrik pada umumnya baterai mobil LRV ini tidak dapat diisi ulang.

Berat baterai yang digunakan oleh LRV 54 kg untuk dua buah baterai dan menghasilkan output 8,7 kwh yang digunakan untuk menempuh jarak 90 km.

(Baca Juga: Penasaran Gimana Kondisi Mitsubishi Xpander Jika Hadapi Tabrakan? Ini Videonya)