Dulu Sering Gosong, Sekarang Kampas Kopling Kawasaki KLX Lebih Kuat?

Uje - Rabu, 17 Juli 2019 | 17:15 WIB

Ilustrasi kampas kopling Kawasaki KLX (Uje - )

"Sebetulnya kalau sering gosong itu biasanya dialami bikers yang baru trabasan. Itu karena buka kopling sering gantung akhirnya gosong," jelas Mas No.

"Tapi buat saya sendiri kalau KLX ini memang sudah di desain untuk bisa diajak trabasan terutama untuk pemula," terangnya lagi.

"Secara mesin ia tidak terlalu besar kapasitasnya, jadi bikers baru atau newbie pasti tidak bakal cepat capek," terang Mas No yang bermarkas di area Citra Indah Jonggol, Jawa Barat.