Apabila konsumen meminta spesifikasi tertentu, seperti material bahan yang digunakan, daya baterai, dan lain-lainnya maka akan ada penyesuaian harga lagi.
(Baca Juga: Jadi Solusi Kurangi Polusi, BPJT Ingin Penggunaan Bus Listrik Makin Luas)
"Kalau untuk harga bus listrik yang dimensinya delapan meter itu beda lagi, dan pasti harga di bawahnya (bus 12 meter)," kata Kelik.
Paket penjualan dari unit bus dari MAB sudah termasuk dengan instalasi charging station dengan daya 120 kW serta penyediaan layanan purnajual selama lima tahun.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Berapa Harga Bus Listrik Anak Bangsa?"