Intercooler ditempatkan pada belakang grill depan.
Ryan/GridOto.com
posisi intercooler terlindungi grill depan
(Baca Juga: Pakai Aksesori ini, Mitsubishi Triton Baru Jadi Lebih Gagah)
Grill depan juga terdapat lubang-lubang untuk angin masuk dan menerpa intercooler.
Posisi intercooler pun tergolong cukup tinggi, jadi nggak usah takut terbentur saat melewati jalan rusak.
"Karena New Triton dipergunakan pada medan yang tergolong ekstrem, maka dibutuhkan mesin yang mampu menghasilkan tenaga besar," tambahnya.
Sementara untuk tipe HDX, New Triton masih dibekali dengan mesin lama dengan kode 4D56.