Sementara untuk bagian buntut merupakan karya dari Takuya Yonezawa sendiri.
Menariknya dalam proses pembuatan Harley-Davidson cafe racer ini, bagian rangka tidak dipotong sama sekali.
(Baca Juga: Harley-Davidson Sportster Makin Tampan Pakai Kaki-kaki Jenjang)
Dengan komposisi part-part tadi motor ini sudah lebih dari cukup untuk disebut tampan.
Buntut uniknya buatan Yone sendiri
Tinggal menambah beberapa sentuhan agar makin terlihat istimewa.
Seperti pemasangan knalpot pendek bermodel megaphone serta memberinya kelir hitam glossy dengan beberapa aksen emas yang elegan.
Bull Original
Kesan Eropa kuat banget dari Harley-Davidson XL1200 ini