Bukan Buat Angkut Pasien, Ini Fungsi dan Kelengkapan Medis Ambulans Motor!

Muhammad Rizqi Pradana - Senin, 17 Juni 2019 | 07:00 WIB

Kalau sobat melihat ini di tempat kecelakaan, artinya nyawa sedang diselamatkan. (Muhammad Rizqi Pradana - )

(Baca Juga: Ini Daftar Ubahan D-Tracker 150 Sebelum Bisa Jadi Ambulans Motor)

GridOto/Pradana
Kantong-kantong berisikan obat, perban, infus, dan perlengkapan lainnya.

Ambulans motor juga membawa obat-obatan, namun Sirombodi mengatakan bahwa obat-obatan tadi hanya sebatas obat emergency seperti untuk jantung.

“Pokoknya kita sebatas penanganan awal pertolongan pertama saja sampai ambulans datang,” pungkasnya.