Perhatikan Hal Ini Saat Ingin Mengganti Piringan Cakram di Motor ABS

Uje - Rabu, 22 Mei 2019 | 19:40 WIB

Yamha NMAX ABS yang sudah ganti cakram (Uje - )

"Yang terpenting adalah kedua bagian tersebut tidak berubah posisinya," tambahnya lagi.

Lalu pastikan slang rem juga tidak boleh diubah sama sekali.

"Karena itu terkait dengan tekanan minyak rem di sistem hidrolis ABS," terangnya.

"Juga jangan sampai tertekuk karena bisa menghambat tekanan minyak rem," tutup Ridwan.

(Baca Juga: Tips Ngabuburit, Bersihkan Filter Udara Stainless Jangan Pakai Ini)