Tips Merawat Engsel Pintu Mobil, Begini Cara Melumasi yang Benar

Dwi Wahyu R. - Rabu, 15 Mei 2019 | 07:00 WIB

Engsel pintu mobil disemprot silicon spray (Dwi Wahyu R. - )

Cairan dalam kaleng ini biasanya memiliki nama White Lithium Grease atau Multi Grease Spray.

Semprotkan grease  ini ke ketiga buah engsel dan diamkan dulu selama beberapa saat untuk menunggu pelumas meresap ke celah-celah engsel.

Luthfi Anshori
Ragam produk penetran Rexco

(Baca Juga : Cara Mengatasi Engsel Pintu Mobil Yang Rusak, Segini Biayanya!)

Lakukan penyemprotan lagi dua atau tiga kali dan diamkan dulu.

Selanjutnya, gerak-gerakkan pintu seperti Anda membuka dan menutup.

Biasanya di awal gerakan pintu terasa agak kesat.

Lakukan terus sampai gerakan mulai lancar.

Ulangi dua langkah terakhir: menyemprotkan grease dan menggerak-gerakkan pintu, sampai gerakan pintu benar-benar lancar.