Pikir Dulu Sebelum Pasang Master Rem Brembo di Honda Rebel 500

Fedrick Wahyu - Selasa, 2 April 2019 | 10:20 WIB

Pasang master rem Brembo RCS 17 di Honda Rebel 500 (Fedrick Wahyu - )

Pilihan lain untuk mengakali masalah ini adalah dengan mengganti setang dengan ukuran diameter yang lebih kecil.

Fedrick/GridOto.com
Master rem Brembo RCS 17 dan master kopling Accossato

Selain itu, Rendra juga mengatakan kalau kaliper rem juga bisa diupgrade dengan merek Brembo.

(Baca Juga : Cobain Honda Rebel 500 Naik-turun Gunung, Nyaman Tapi Boros?)

"Kaliper belakang bisa pakai Brembo dua piston, sementara yang belakang kaliper Brembo empat piston," imbuhnya.

Untuk harganya sendiri, MOSS membanderol master rem Brembo RCS 17 dengan harga Rp 4,5 jutaan, sedangkan master kopling Accossato Rp 2,8 jutaan.