Apa Efeknya Pasang Knalpot Aftermarket dengan Spek Berbeda di Motor?

Muhammad Farhan - Senin, 1 April 2019 | 19:15 WIB

Knalpot Akrapovic untuk Ninja 250 (Muhammad Farhan - )

Angka klaim penambahan tenaga dan pengurangan bobotnya juga serupa di kedua motor identik beda kubikasi mesin.

Seperti knalpot tipe slip-on carbon bikinan Akrapovic untuk R25 dan R3 diklaim membuat power bertambah sebesar o,4 dk dengan peningkatan torsi sebesar 0,2 Nm.

Untuk bobot knalpot juga sama-sama lebih ringan 1,4 kg dibanding knalpot standar.