“Tapi kami kurang dalam hal kecepatan di trek lurus saat ini,” lanjutnya.
“Apakah itu treknya atau tenaganya, kita perlu menganalisis,” ujarnya.
Ini akan jadi masalah besar bagi Mercedes setelah melihat kekuatan mobil Ferrari di Bahrain.
"Jelas itu tidak bagus untuk balapan juga, menyalip akan menjadi pilihan besok, tetapi Anda harus memiliki mobil cepat di trek lurus,” beber Toto Wolff.
Balapan F1 Bahrain akan berlangsung hari Minggu malam pukul 22.10.