Gara-gara Xpander, Bakal Ada Pajero Sport Versi Impor Thailand Lagi?

Adi Wira Bhre Anggono - Sabtu, 2 Maret 2019 | 14:30 WIB

Pajero Sport yang beredar di Indonesia sekarang (Adi Wira Bhre Anggono - )

“(Impor Pajero Sport) Sifatnya sementara. Tujuannya itu biar pasokan produk Xpander dan Pajeronya tidak terganggu,” ucap Irwan.

(Baca Juga : Final Customaxi Yamaha Dimulai, Pertarungan Akhir 32 Motor MAXI Yamaha Terbaik)

Diketahui, Mitsubishi pada tahun fiskal 2018 akan meningkatkan produksi Xpander sekitar 20 persen atau dari 100.000 unit menjadi 120.000 unit per tahun.

Rencana ini diungkapkan CEO Mitsubishi Motors, Osamu Masuko yang kemudian membuat Xpander menjadi produk yang membantu angka penjualan Mitsubishi di Indonesia menjadi urutan pertama di dunia.

 
 
 
View this post on Instagram

Gimana sudah pada tahu belum tentang mobil ikonik ini? Yuk simak aja deh hanya di GridOto.com (klik link di bio) #mobil #mobilklasik #jamesbond #blastfromthepast #Toyota #Yamaha #Toyota2000GT #mobilyamaha #gridoto #gridmotor #otomotif #otomania #otoseken #otorace #otomotifweekly #motorplus #jip #gridnetwork #goA Jangan lupa ya, kunjungi GridOto.com (klik link di bio) #mobil #tipsmobil #tipsotomotif #mobilterbakar #gridoto #gridmotor #otomotif #otomania #otoseken #otorace #otomotifweekly #motorplus #jip #gridnetwork #goA

A post shared by GridOto (@gridoto) on

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Mitsubishi Mau Impor Pajero Sport Lagi?".