Semua Yamaha R-Series Pakai Baju Petronas Yamaha MotoGP, Mana Paling Keren?

Fedrick Wahyu - Rabu, 27 Februari 2019 | 14:44 WIB

Yamaha R25 2019 dengan livery Petronas Yamaha SRT (Fedrick Wahyu - )

Warna khas Petronas itu kemudian diselingi dengna warna hitam di tengahnya.

Sehingga, warna hijau tosca ini menempel pada bagian tangki, fairing atas dan undercowl saja.

(Baca Juga : Cuma Modal Rp 5 Juta Lexi Bisa Berpenampilan Seperti Yamaha R1)

Instagram/@julaksendiedesign
Yamaha R6 dengan livery Petronas Yamaha SRT

Sementara sisanya dilabur dengan warna hitam persis seperti Yamaha YZR-M1 yang dipakai di tim Petronas Yamaha.

Untuk perbedaannya sendiri, terlihat cuma pada nama-nama brand yang menempel di bodi.

Brand-brand sponsor Petronas Yamaha SRT tak menempel di bodi Yamaha R-Series hasil buatan Julaksendiedesign ini.

Instagram/@julaksendiedesign
Yamaha R1 dengan livery Petronas Yamaha SRT

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Custom Livery : Petronas SIC Yamaha R-Series detail & gallery @ julaksendiedesign.wordpress.com #julaksendiedesign #motogpindonesia #motogp #petronas #petronasyamaha #sicracingteam #r1petronas #r6petronas #r3petronas #r25petronas #r15petronas #r125petronas #yamahar1 #yamahar6 #yamahar3 #yamahar25 #yamahar15 #yamahar125

A post shared by Julak Sendie Design (JSD) (@julaksendiedesign) on