Ketiga, pengecekan mesin motor sebelum touring, minimal melakukan service di bengkel.
Selain itu, keempat ada spare part yang jadi salah satu komponen penting yang wajib dibawa.
Seperti kunci minus plus, tang, kunci busi, kunci pas, tali kopling, tali gas, dan lainnya.
(Baca Juga : Eksis dan Kekinian, Lady Biker Ini Punya Apparel yang 'Aku Banget' Lho)
Kalau keempat hal sudah terpenuhi, ada yang kadang tidak dipikirkan matang-matang oleh lady bikers.
"Siapkan dana yang cukup untuk bensin, biaya makan, biaya tambahan jika menggunakan kapal penyebrangan ke luar pulau," pungkasnya kepada GridOto.com.