Bukan Kain Api, Kaca Toyota Rush Dilempar Batu Orang Misterius

Agilvi Oktora Nurradifan - Kamis, 7 Februari 2019 | 09:45 WIB

kaca depan Toyota Rush menjadi korban pelemparan batu di daearah Demak (Agilvi Oktora Nurradifan - )

(Baca Juga : Sudah 22 Kasus, Polisi Terkendala Hal Ini Untuk Ungkap Teror Kain Api)

Instagram/@infokejadiansemarang
Batu sekepalan tangan orang dewasa yang diduga dilemparkan ke kaca depan Toyota Rush di Demak, Jateng

Namun, saat pemilik selesai beribadah di masjid, kaget saat melihat kondisi mobil.

Kaca depan sudah pecah dilempar batu sekepalan tangan orang dewasa.

Pelempar batu tersebut orang yang misterius, bisa jadi masih ada rentetan dengan kasus teror kain api yang sedang marak terjadi.

Menurut analisis pihak kepolisian, aksi ini sebagai tindakan untuk membuat rusuh menjelang pemilu Presiden 2019.

Ada baiknya mulai sekarang parkir mobil di lokasi yang sekiranya aman dari tangan para pelaku kriminal.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pelemparan mobil lur, lokasi di Pucang Gading. Diketahui mobil parkir di lempar batu orang tak di kenal. Menurut pemilik kendaraan Jam 3 pagi masih aman, namun sepulang dari subuhan kaca mobil depan sudah retak dan pecah bekas di lempar batu . Pie ya lur, wingi ngobong mobil, saiki ngantem watu. Buat pelajaran kita bersama lur, ncen kudu siskamling aktif lagi. Yoh ndang di adakke neh lur. Karena keamanan lingkungan kita juga harus dari kita sendiri . Hati hati lur, tetep fokus lan waspada . 04.00//05.02.29 Info kas @adamputraav . #infokejadiansemarang

A post shared by Info Kejadian Semarang (@infokejadiansemarang) on