Ducati Kasih Kejutan, Tungguin Yamaha Launching Motor Baru di Jakarta

Rezki Alif Pambudi - Sabtu, 19 Januari 2019 | 16:22 WIB

Maverick Vinales dan Valentino Rossi (Rezki Alif Pambudi - )

Tempatnya masih belum jelas sih.

Sementara Yamaha, akan melakukan launching di 4 Februari 2019.

Kabar gembira buat GP-mania yang sedang di Jakarta tanggal 4 Februari.

Launching tim pabrikan Yamaha dilakukan di Jakarta, Indonesia sob!

(Baca Juga : Rilis Desmosedici GP19, Ini Nama Baru Tim Pabrikan Ducati MotoGP)

Kalian bisa berkesempatan ketemu Valentino Rossi dan Maverick Vinales nih sob.

Yamaha bisa dibilang paling ditunggu launching-nya, terutama karena hadirnya sponsor baru Monster Energy yang menggantikan Movistar.

Red Bull KTM Factory Racing dan Red Bull KTM Tech 3 akan melakukan launching berbarengan.

Tempatnya di markas KTM, Mattighofen, Austria.

Sementara tim Aprilia dan juga tim satelit lain masih belum kasih kejelasan soal jadwal peluncurannya.