Ini Tim Pemegang Rekor Dunia Pit Stop Formula 1 Tercepat, Cuma Sekedipan Mata!

Ditta Aditya Pratama - Kamis, 6 Desember 2018 | 16:47 WIB

Tim Pit Stop Williams, pemegang rekor waktu pit stop tercepat (Ditta Aditya Pratama - )

Lalu ada juga 2 orang di depan yang bertugas mengatur sayap aerodinamika depan seandainya bergeser atau kemiringannya berubah.

Enggak lupa, ada 1 orang yang selalu stand by membawa alat pemadam kebakaran.

Dengan kerjasama tim yang sempurna, tiap orang sudah enggak perlu mikir hal lain dan fokus pada kerjaannya saja.

Sports Keeda
Pembagian tugas tim pit stop Formula 1
Makanya rata-rata waktu pit stop di Formula 1 ada di kisaran 2 detik saja.

Sedikit saja kesalahan, bisa fatal akibatnya seperti saat kejadian tim pit stop Ferrari yang tertabrak mobil Kimi Raikkonen saat GP Bahrain April 2018 lalu.

Selain itu posisi tim pit stop paling bahaya tentunya pemegang dongkrak depan (Front Jack Man) yang kalau saja mobil telat berhenti, dijamin langsung tertabrak.

Dengan teamwork yang sangat badass begini, ada yang bercita-cita jadi tim pit stop Formula 1 enggak nih?

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Auto Panik! Baca berita otomotif lainnya di GridOto.com (klik link di bio) #busway #tilang #transjakarta #razia #motor #gridoto #otomotif #otomania #motorplus #jip #otomotifweekly #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh GridOto (@gridoto) pada