Kedua, saat ini Daihatsu Xenia dan Toyota Avanza menghadapi kompetitor yang baru atau mengalami penyegaran.
Yang benar-benar baru dan mengancam duet maut ini adalah Mitsubishi Xpander.
(BACA JUGA: Daihatsu Xenia dan Toyota Avanza Baru, Pakai Transmisi Matik Ini?)
Ini bisa dilihat dari angka penjualan Mitsubishi Xpander yang salip-salipan dengan Toyota Avanza.
Contohnya Juni 2018 Toyota Avanza mencetak 4.648 unit sedang Mitsubishi Xpander meraih 3.278 unit.
Namun, pada Juli 2018 giliran Mitsubishi Xpander yang memimpin dengan 7.570 unit sedang Toyota Avanza harus puas dengan 6.766 unit.
Hal ini terus terjadi sampai bulan September 2018 lalu.
Rival lain juga sudah bersolek seperti Suzuki Ertiga yang punya tampang dan mesin baru.
(BACA JUGA: Daihatsu Xenia dan Toyota Avanza Baru, Gerak Roda Belakang atau Depan?)
Oh ya, jangan lupakan Wuling Confero yang pelan-pelan mulai mendapatkan kepercayaan dari konsumen.
Ketiga, kami sudah lelah bikin prediksi tampilan terbaru duet maut kebanggaan Toyota dan Daihatsu ini.
Tidak tahan lagi pengin coba Daihatsu Xenia dan Toyota Avanza baru :)