Tutup tangkinya juga tampak iistimewa karena dicat dan tampil seperti kompas.
(BACA JUGA: Royal Enfield Mau Main Tanah, Pakai Suspensi Berbentuk Aneh)
Di belakang tangki tadi sudah menunggu sebuah jok unik yang terinspirasi dari dek kapal.
Kemudian, pada tempat akinya diberi cover yang menunjukkan kalau pemilik motor ini berpangkat Lieutenant Commander.
Atau kalau di Angkatan Laut Indonesia setara dengan pangkat Mayor.
Lalu biar memberi kesan mewah, lambang pangkat tadi diberi sentuhan warna emas.
(BACA JUGA: Street Tracker Berwajah Futuristis Dari Basis Royal Enfield Himalayan)