Bisa dibilang pencapaian itu jauh melebihi ekspetasi penyelenggara, di mana mereka menargetkan total transaksi sebesar Rp 20 miliar.
Andy Wismarsyah, selaku Presiden Direktur API Events mengatakan, animo yang ditunjukkan ini membuat pihaknya termotivasi untuk menghadirkan pameran motor yang lebih baik lagi.
Dengan menggandeng peserta pameran yang dapat berbagi inovasi teknologi terbaik, dan mendukung keamanan berkendara.
"Kami berharap kedepannya industri sepeda motor dan produk pendukungnya semakin maju," ucap Andy dalam siaran resmi IMOS 2018.
"Akhir kata, sampai jumpa di ajang Indonesia Motorcycle Show berikutnya," tutupnya.