Boleh Enggak Sih Team Order Dilakukan di Formula 1?

Rezki Alif Pambudi - Senin, 1 Oktober 2018 | 13:14 WIB

Valtteri Bottas dan Lewis Hamilton di F1 Singapura 2018 (Rezki Alif Pambudi - )

Sejak itulah team order di F1 dilarang.

Walaupun dilarang, ternyata ada saja beberapa pelanggaran yang dilakukan oleh tim-tim yang berlaga di F1.

Bahkan pernah ada team order cukup sadis di Singapura 2008.

(BACA JUGA: Setelah Team Order Mercedes di F1 Rusia, Valtteri Bottas Punya Sebutan Baru)

Renault terbukti melakukan strategi kotor dengan menyuruh pembalapnya, Nelson Piquet melakukan kecelakaan.

Upaya itu untuk membantu rekan setimnya, Fernando Alonso agar bisa menjuarai GP Singapura.

Padahal saat start, Alonso hanya memulai lomba dari posisi ke-15, lantaran mengalami masalah teknis di kualifikasi kedua.

Strategi berjalan sukses kecelakaan Piquet mengakibatkan keluarnya safety car.