Singkatnya, kata Richards, adalah menciptakan mobil yang dapat dikemudikan di jalan dengan ground clearance yang cukup dan dapat melakukan perjalanan dengan kecepatan hingga 30 knot di atas air.
(BACA JUGA: Enggak Cuma Garis Hitam Putih Doang, Ini Dia 8 Desain Zebra Cross Terunik di Dunia)
Richards telah menguji Panther-nya secara ekstensif di jalan, pantai dan air.
Dia bahkan menggunakannya untuk ski air, tetapi ternyata tidak cocok untuk perairan berombak.
karena itu mobil air yan akan dibuatnya tidak akan disiapkan dalam waktu dekat untuk menjadikannya lebih sempurna.
Jadi kita hanya bisa menunggu pengumuman resmi dari pabriknya nih sob.