Lampu sein pun ikut diganti dengan memakai kepunyaan Viar.
Lalu untuk menunjang handling yang lebih nyaman setang mengambil dari Yamaha RX-King.
Tak ketinggalan pada samping tangki juga dipasang knee pad dari Spaceman Cycles.
(Baca juga: Frame Masih Asli, Kawasaki W175 Jadi Ganteng Dibikin Flat Tracker)
Ya kurang lebih kayak gini nih jadinya kalo Kawasaki W175 dilahirkan pada tahun jebot.
Data Bengkel:
Spaceman Cycles: 0856-2417-4761
Jl. Uranus No.13, Margahayu Raya, Bandung Timur, Jawa Barat.
Data Modifikasi:
- Ban depan : Swallow S212 4.00-18
- Ban belakang : Swallow S212 4.00-17
- Pelek depan : V-Rossi 2.15-18
- Pelek belakang : V-Rossi 2.50-17
- Stang : Yamaha RX-King
- Spion : Ride it
- Kneepad tangki : Handmade Spaceman Cycles
- Lampu sein depan : Viar
- Lampu sein belakang : Viar
- Stoplamp: Kawasaki KH100
- Jok : Custom seat cover by Spaceman Cycles
- Spatbor depan & belakang : Custom pelat galvanis
Artikel ini sudah pernah tayang di Otomotifnet.gridoto.com dengan judul “Kayak Nerawang ke Masa Masa Lalu, Kawasaki W175 Ini Dipoles Makin Klasik”.