Fakta KTM Bisa Mengancam Balapan MotoGP

Niko Fiandri - Rabu, 25 Juli 2018 | 13:51 WIB

Pembalap KTM catat hasil bagus dengan motor prototipe. (Niko Fiandri - )

Di Moto2 pembalap yang tahun lalu baru lulus sebagai Dokter Gigi, Miguel Oliveira, jadi runner up tahun lalu bersama KTM.

KTM berusaha untuk menyebar kekuatan di semua kelas seperti yang dilakukan di Kejuaraan Dunia Motocross.

Tahun ini kelihatan hasilnya di Kejuaraan Dunia Motocross yang dilakukan KTM.

Hanya butuh waktu sekitar delapan tahun pabrikan KTM tidak bisa dikalahkan pabrikan Jepang di Kejuaraan Dunia Motocross.

Klasemen sementara tahun ini di MXGP kelas tertinggi Kejuaraan Dunia Motocross dua pembalap KTM dan juga di MX2 dua pembalap KTM bertengger di klasemen sementara.