Kali ini, rute perjalanannya cukup berbukit dengan tikungan tajam yang menguji kemampuan pengemudi serta Ertiga terbaru yang sedang kami kendarai.
Setelah sampai di Pantai Amed, para panitia melakukan penghitungan dengan metode full to full.
(BACA JUGA: Suzuki Ciaz Facelift Tertangkap Kamera Tengah Melaju di Jalan, Pakai Mesin Ertiga Baru?)
Hasilnya cukup mengejutkan, salah satu peserta berhasil membukukan efisiensi bahan bakar di angka 27,7 km/liter.
Sedangkan mobil yang kami kendarai berhasil menduduki peringkat ketiga di angka 25,8 km/liter.
Terbukti bahwa mesin 1.500 cc yang jadi dapur pacu Ertiga terbaru terbilang cukup efisien jika dikendarai secara eco driving.
Untuk melihat impresi berkendara kami terhadap BMW X3 XDrive20i, klik video di bawah ini: