Ban Pecah Saat Mobil Melaju, Ini Cara Mengatasinya

R. P. Dipo Tontro Danukusumo - Selasa, 5 Juni 2018 | 16:22 WIB

Ban mobil habis disemir (R. P. Dipo Tontro Danukusumo - )

Bila tips ini dilakukan secara benar pecah ban tidak perlu menjadi suatu petaka.

Untuk langkah preventif, pastikan kondisi ban anda masih baik ketika berangkat.

(BACA JUGA: Tips Bawa Bekal Saat Perjalanan Mudik Lebaran Dengan Mobil)

Setel juga tekanan ban 2 sampai 3 psi lebih tinggi dari rekomendasi jika mengangkut beban penuh.

Perlu diingat, tekanan yang lebih rendah justru memperbesar kemungkinan ban pecah.

Demikian artikel Tips Mudik Lebaran 2018 dari GridOto.com.