First Drive Toyota C-HR. Ini Alasan Kenapa Bisa Fun to Drive

Trybowo Laksono - Kamis, 3 Mei 2018 | 14:01 WIB

Toyota C-HR punya handling menyenangkan (Trybowo Laksono - )

Lalu soal transmisi.

Ia menggunakan transmisi CVT yang terkenal halus mentransfer tenaga, namun CVT punya stigma minimnya keasyikan karena tak ada hentakan saat berakselerasi keras.

Faktor itu kemudian disiasati Toyota dengan memberikan efek shifting saat putaran mesin mendekati redline.

(BACA JUGA: Ajiib, Toyota Siapkan C-HR Elektrik, Mungkin Masuk Indonesia Gak Nih?)

Jadilah Toyota C-HR seperti mobil dengan transmisi gigi ketika ia dipacu kencang.

Kemudian soal handling Toyota C-HR.

Aplikasi sistem suspensi double wishbone di roda belakang terbukti efektif menjaga stabilitas sekaligus kenyamanannya.

Trybowo Laksono
Suspensi double wishbone di roda belakang Toyota C-HR