Produk ini mudah ditemukan di toko-toko otomotif dengan banderol sekitar Rp 150.000-200.000.
(BACA JUGA: Ahaaay, Ini Tips Khusus Buat Jomblo Yang Lagi PDKT Sama Gebetan)
Pembersih evaporator umumnya berbentuk foam ini disemprotkan hingga habis ke arah blower AC yang menyala.
Setelah isi kaleng habis, biarkan mobil tetap menyala dengan kondisi AC yang sama selama 10-15 menit dan kotoran dari evaporator menetes dari pipa AC di bawah mobil.
Jika penyemprotan dilakukan dengan benar, maka udara langsung terasa lebih segar.