Kemudian petugas berinisiatif memecah kaca mobil tersebut.
Namun sayang, nyawa korban tidak tertolong lagi.
"Korban tidur di dalam mobil dalam keadaan tertutup rapat. Mesin dan AC nyala, diduga keracunan gas di dalam mobil," kata Prayogo pada tribunnews.com.
Korban sudah dibawa ke Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Bandara.
Artikel ini telah tayang di tribunnews.com dengan judul Pria Tewas di Dalam Mobil Diduga Keracunan Gas Akibat Tidur dalam Kondisi Mesin dan AC Menyala