Melirik Kawasaki AR125, Motor Keren dan Tercanggih di Era 1980-an

Yosana Okter Handono - Senin, 26 Maret 2018 | 20:07 WIB

Kawasaki Binter AR125 (Yosana Okter Handono - )

Menurut catatan, motor ini bisa melaju hingga 130 km/jam dalam tempo waktu singkat.

Motor canggih tersebut memiliki 6 percepatan dan dibekali dengan setuhan teknologi RRIS (Rotari Reedvalve Intake System) dari Kawasaki.

kaskus.co.id
Kawasaki AR125

Berikut ada juga spesifikasinya sob!

Mesin : 2 tak 124 cc

Kompresi ratio : 6.5:1

Power : 22 hp pada 9500 rpm

Torsi maksimum : 1,7 kg-m pada 8.000 rpm

Top speed : 130 km/jam

Tangki : 11,5 liter