"Memang sudah 8 bulan motor ini enggak dipakai," lanjut Dedi, yang menduga masalah lampu sein enggak kedip gara-gara ada kotoran di area tersebut.
Setelah dibuka, lihat part mekanis saklar lampu sein, lalu semprotkan dengan cairan contact cleaner atau alternatifnya bisa pakai chain lube.
Setelah tombol saklar coba digeser ke kanan-kiri, ternyata lampu sein kembali berkedip normal bro.
Gampang banget kan caranya. Bisa kamu praktekkan sewaktu-waktu motor kamu mengalami masalah yang sama dengan motor bro Dedi.
Luthfi Anshori
Beri cairan penetran atau chain lube ke part mekanis saklar lampu sein