Daftar Peralatan yang Wajib Dibawa Para Pencinta Vespa Klasik

Rizky Septian - Senin, 12 Maret 2018 | 20:00 WIB

Joko Lelono, pencinta Vespa klasik di bengkelnya di Kebon Jeruk, Jakarta Barat (Rizky Septian - )

Ingat, pengisian oli samping ini harus pas agar tidak terjadi kebocoran dan asap motor tidak berlebih.

(BACA JUGA: Gokil! Ternyata Mesin 2-Tak V8 Yang Diperdebatkan Netizen Dipakai Volvo Jadul)

Oli samping sangat penting karena berfungsi untuk membantu pembakaran mesin.

5. Obeng

Obeng plus dan obeng minus juga harus dibawa dalam bagasi.

Fungsinya untuk membuka baut gagang Vespa dan membuka karburator, atau pun ketika penggantian tali kopling.

6. Kunci 11 dan 13

Jangan lupa untuk membawa kunci 11 dan 13 karena Vespa memiliki kunci langka yang jarang ada di motor Jepang.

(BACA JUGA: Walaupun Tak Berlari Cepat, Ini Alasan Banteng Jadi Logo Lamborghini)

Gunanya untuk membuka ban jika bocor atau masalah lainnya.

7. Tang

Tang wajib dibawa untuk memotong dan menarik tali kopling, atau memperbaiki rem.