Wow! Tim Satelit Ini Mau Jadi Tim Satelitnya Yamaha

Rezki Alif Pambudi - Sabtu, 10 Maret 2018 | 09:43 WIB

Pembalap Tech3 (Rezki Alif Pambudi - )

"Tapi sekarang semua orang tahu tim satelit Yamaha punya motor yang bagus, cepat, setiap pembalap yang naik motor itu langsung bisa cepat dari awal, jadi mengapa tidak diskusi dengan Yamaha?" ungkapnya.

Benar saja, sejak lama Tech3 menjadi tim satelit yang cukup diperhitungkan dengan menggunakan motor Yamaha.

Sebut saja Johann Zarco yang sangat impresif musim 2017 lalu.

Tim Angel Nieto menilai masih kalah dengan tim satelit lain Ducati, misalnya Pramac, yang punya pembalap dan motor yang bagus.

(BACA JUGA: Sadis! Ada yang Ingin Jorge Lorenzo Didepak dari Ducati)

Jadi tim Angel Nieto belum jadi tim kedua Ducati saat ini.

"Dengan Yamaha, kami punya kesempatan untuk jadi tim kedua," tuntasnya.