Mengenal Oli Khusus Continuously Variable Transmission Atau CVT

Dwi Wahyu R. - Kamis, 8 Maret 2018 | 11:00 WIB

Datsun Cross ada transmisi otomatis dengan teknologi CVT (Dwi Wahyu R. - )

Contohnya ATV-CVT untuk Toyota Yaris dan CVT-F untuk Honda Mobilio.

Jangan sampai salah memakai oli karena bisa menyebabkan kerusakan pada transmisi CVT Anda.

(BACA JUGA: Mobil Jarang Pakai, Kapan Waktu Ganti Oli Mesinnya?)

Untuk penggantian oli umumnya rekomendasi pabrikan setiap 40.000 km atau setiap 2 tahun sekali.

Kebutuhan oli transmisi CVT setiap kali penggantian sekitar 3,5-4 liter.

Harga oli transmisi CVT sekitar Rp 350.000-450.000 (4 liter).

Demikian artikel Mengenal Oli Khusus Continuously Variable Transmission Atau CVT dalam Tematis Oli Mesin Dan Transmisi dari GridOto.com.